Selalu terhubung dengan berita pajak terbaru yang disediakan oleh anggota tim kami.
89
Halaman 48
Pemutihan Pajak, Pajak Daerah, PKB
12 Jun 2024
DKI Jakarta Gelar Program Pemutihan Pajak Kendaraan Hingga Agustus 2024
Pemprov DKI Jakarta menggelar program pemutihan yang berhubungan dengan pajak kendaraan dalam rangka merayakan HUT DKI Jakarta dan hari Kemerdekaan Indonesia.
Pajak Daerah
11 Jun 2024
Ketahui Daftar dan Tarif Pajak Daerah yang Berlaku di Bandung Barat Mulai 2024
Pemkab Bandung Barat menetapkan tarif pajak daerah melalui Perda Kabupaten Bandung Barat Nomor 1 Tahun 2024.
Kepatuhan Pajak
11 Jun 2024
Target Tunggakan Pajak Tahun 2024 Ditetapkan Lebihi Rp 12 Triliun
DJP memiliki target untuk mengumpulkan tunggakan pajak dari sejumlah Wajib Pajak (WP) yang belum menjalankan kewajiban perpajakan mereka.
PBB, Pajak Daerah
10 Jun 2024
Pemprov DKI Jakarta Tawarkan Sejumlah Fasilitas PBB Selama 2024
Pemprov DKI Jakarta memberikan sejumlah fasilitas pajak yang dapat dinikmati oleh Wajib Pajak (WP) DKI Jakarta sehubungan dengan PBB-P2.
Pajak Daerah
10 Jun 2024
Pemprov Jakarta Permudah Bayar PBB Lewat Pengadaan Angsuran
Wajib Pajak (WP) yang memiliki tanah atau bangunan di DKI Jakarta dapat membayarkan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) mereka secara angsuran atau dicicil.
Pajak Karbon, Pajak Global
7 Jun 2024
Dampak Kebijakan Pajak Karbon Uni Eropa Terhadap Asia
Dampak dari berlakunya pajak karbon pada negara-negara yang tergabung dalam Uni Eropa (UE) memiliki jumlah yang lebih sedikit dibandingkan dengan prediksi.
PPN
7 Jun 2024
Ini Klarifikasi DJP Mengenai Biaya Melahirkan Kena Pajak
Direktorat Jenderal Pajak (DJP), hal mengenai pengenaan pajak atas biaya persalinan dijelaskan lebih lanjut
Pemutihan Pajak, PKB
6 Jun 2024
Bengkulu Gelar Program Pemutihan Pajak Kendaraan Hingga November 2024
Provinsi Bengkulu kembali menggelar program pemutihan pajak untuk pajak kendaraan bermotor (PKB) di tahun 2024 ini.
RAPBN
6 Jun 2024
Estimasi Belanja Pajak Tahun 2025 Capai Rp 421 Triliun
Berdasarkan paparan dari Kementerian Keuangan (Kemenkeu), anggaran untuk belanja perpajakan pada tahun 2025 diestimasikan akan mencapai angka Rp421,28 triliun.
Pajak Internasional
5 Jun 2024
Pemerintah Thailand Setujui Keringanan Pajak untuk Dorong Sektor Pariwisata Lokal
Kabinet pemerintah Thailand telah menyetujui adanya beberapa ketentuan perpajakan untuk meningkatkan angka pariwisata yang merendah.
Pemutihan Pajak, PKB
5 Jun 2024
Provinsi Ini Gelar Program Pemutihan Pajak Berlaku Selama Juni 2024
Sejumlah daerah mengelar program pemutihan untuk pajak kendaraan bermotor dan akan berlaku selama bulan Juni 2024.
Penerimaan Pajak dari Turis Asing Milik Jepang Tumbuh Drastis Sejak Pandemi
Penerimaan pajak dari turis internasional untuk tahun pajak 2023 milik Jepang memiliki kemungkinan besar untuk tumbuh tiga kali lipat.
Pemutihan Pajak, Denda Pajak, Pajak Daerah
4 Jun 2024
Pekanbaru Gelar Program Pemutihan Denda Pajak Hingga Agustus 2024
Pemerintah kota Pekanbaru mengadakan program pemutihan pajak untuk pajak daerah dalam rangka perayaan HUT ke-240.
HWI
3 Jun 2024
Pemerintah Kuatkan Perpajakan Indonesia Melalui Pengawasan Pajak HWI
Pemerintah menyebutkan adanya prioritas pengawasan pajak terhadap WP individual yang masuk ke dalam kelompok HWI dan juga kepada WP grup.
3 Jun 2024
Tarif Pajak Harus Lebih Tinggi Jika Warga Indonesia Ingin Sekolah Gratis
Menteri Keuangan, Sri Mulyani, menjelaskan mekanisme pengenaan pajak yang diperlukan jika ingin mengimplementasi sekolah gratis.
Pajak Daerah
31 Mei 2024
Penerimaan Pajak Jakarta Tembus Rp 10 Triliun Meski Pertumbuhan Tahunan Menurun
Pihak Kanwil DJP DKI Jakarta menyebutkan bahwa jumlah penerimaan pajak yang telah dikumpulkan oleh DKI Jakarta hingga bulan April 2024 mencapai Rp10,09 triliun.
31 Mei 2024
Negara Ini Ramah Pajak Bagi Para Pekerja Nomaden Digital
Para pekerja harus mempertimbangkan adanya pajak sebelum menjadi seorang nomaden digital.
NIK, NPWP
30 Mei 2024
WP Berpotensi Alami Kesulitan Ini Jika Tidak Padankan NIK dengan NPWP
DJP mengingatkan para WP untuk segera melakukan pemandanan NIK agar bisa digunakan sebagai NPWP mereka.
Pajak Internasional
30 Mei 2024
Pemerintah Selandia Baru Sebutkan Akan Berlakunya Potongan Pajak
Pemerintah Selandia Baru telah menyiapkan serangkaian keringanan pajak yang informasinya dibagikan dalam pengumuman pra-anggaran.
29 Mei 2024
Realisasi Penerimaan Pajak Sektor Pertambangan Menyusut Akibat Rendahnya Harga Komoditas
Jumlah penerimaan pajak dari sektor pertambangan mengalami penurunan secara tahunan.