top of page

Negara-negara ASEAN Akan Kerjasama Dalam Penegakan Ketentuan Pajak dan Bea Cukai

9 Februari 2023

|    Writer:

Shaheila Roeswan

Photo of Singapore's Garden by the Bay. Photo by Victor on Unsplash.

Pembahasan antara negara-negara ASEAN dalam bentuk perpajakan dan juga bea cukai merupakan salah satu topik yang turut dibahas dalam acara “Customs Enforcement and Compliance Working Group” yang digelar beberapa hari lalu. Pembicaraan ini meliputi strategi terkait kepabeanan dan perpajakan.


Menurut wakil dari Indonesia, Anita Iskandar yang menjabat sebagai Direktur Kerja Sama Internasional Kepabeanan dan Cukai, Direktorat Jenderal Bea dan Cukai, pembahasan kerjasama ini menyebutkan adanya perkembangan dari rencana strategis yang meliputi audit, penegakan hukum, juga kerjasama antar negara dalam rangka cukai dan perpajakan.


Adanya kerjasama ini diharapkan akan meningkatkan tingkat kepatuhan dari Wajib Pajak (“WP”) di berbagai negara, sekaligus mengurangi adanya risiko perpajakan, serta menambah angka penerimaan pajak.

Subscribe to our newsletter

Thanks for subscribing!

© 2025 MIB 

MIB is a group of certified and registered professionals in Indonesia, where each member has a unique set of skills and expertise. Each member is independent, compliant with our standards, and responsible for the works and services provided to the clients.

bottom of page